Tablet khusus Anak? Adalah Samsung Galaxy Tab 3 Kids yang merupakan tablet android Samsung yang mana gadget ini ditargetkan untuk anak-anak. Dipasaran, jarang sekali produsen tablet memproduksi tablet untuk anak-anak. Namun hal ini sepertinya sudah dilirik oleh Samsung dengan menyiapkan tablet untuk Anak. Sebelumnya di pasaran sudah beredar tablet android untuk anak, yakni Polaroid PTAB750.
Samsung Galaxy Tab Kids, Tablet Khusus Anak
Publish Date:
1:08 AM
0 komentar: